PERSEPSI TERHADAP FAKTOR YANG MEMPENGARUHI CHANGE DESIGN PROYEK DI LINGKUNGAN TNI-AL WILAYAH LANTAMAL V SURABAYA

ARIS HERMAWAN, . 03114142 (2017) PERSEPSI TERHADAP FAKTOR YANG MEMPENGARUHI CHANGE DESIGN PROYEK DI LINGKUNGAN TNI-AL WILAYAH LANTAMAL V SURABAYA. Undergraduate thesis, Universitas Narotama.

[img]
Preview
Text
Aris Hermawan.pdf

Download (279kB) | Preview
[img] Text
skripsi aris hermawan fulltext.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)

Abstract

Dalam proyek konstruksi terdapat banyak permasalahan teknis maupun non teknis yang menyebabkan tenggat waktu penyerahan hasil proyek terlambat. Keterlambatan tersebut sebagai bentuk terjadinya change order. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Data yang dibutuhkan adalah proyek dilingkungan TNI-AL wilayah Lantamal V Surabaya yang mengalami change design dalam pelaksanaannya diantaranya perubahan desain bangunan, perubahan jadwal, penggantian material dan modifikasi terhadap metode konstruksi. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuisioner kepada pemilik, kontraktor dan konsultan yang menangani proyek konstruksi tersebut. Oleh karena itu untuk mengetahui dampak change order terhadap waktu akan dilakukan studi kasus lapangan untuk mengetahui seberapa besar faktor pengaruh change order terhadap keterlambatan proyek. Diharapkan dengan penelitian ini maka dapat mengetahui faktor dalam pelaksanaan proyek di lingkungan TNI AL wilayah Lantamal V Surabaya Kata kunci: change order, change design, metodekonstruksi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Repository Administrator
Date Deposited: 12 Mar 2018 05:20
Last Modified: 12 Mar 2018 05:20
URI: http://repository.narotama.ac.id/id/eprint/224

Actions (login required)

View Item View Item
["lib/irstats2:embedded:summary_page:eprint:downloads" not defined]