AHMAD YAZID ARIFIANTO, 04212020 (2017) RANCANG BANGUN APLIKASI PEMESANAN DAN PENJADWALAN LAPANGAN FUTSAL ONLINE DI ALENA FUTSAL WARU-SIDOARJO. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS NAROTAMA.
Text
04212020 AHMAD YAZID ARIFIANTO.pdf Download (412kB) |
|
Text
04212020 AHMAD YAZID ARIFIANTO full wtk.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
RANCANG BANGUN APLIKASI PEMESANAN DAN PENJADWALAN LAPANGAN FUTSAL ONLINE DI ALENA FUTSAL WARU-SIDOARJO Oleh : Ahmad Yazid Arifianto Pembimbing 1 : Cahyo Darujati, ST,. MT. ABSTRAK Perkembangan teknologi yang pesat menyebabkan penggunaan teknologi informasi meningkat. Dan teknologi yang banyak dikenal masarakat sekarang adalah internet. Melihat penggunaan internet yang semakin luas menjadikan web sebagai aplikasi yang mudah di akses oleh semua orang. Alena futsal waru-sidoarjo merupakan tempat olahraga yang beralamat di Jl.kolonel sugiono.no 25 desa.kepuh kiriman-kec.waru-kab.sidoarjo.dalam praktek transaksi pemesanan dan penjadwalan masih menggunakan cara manual. Yaitu sistem transaksi pemesanan masih datang secara langsung, belum ada sistem untuk mengetahui jadwal lapangan yang sudah dipesan dan yang kosong secara update,serta pembuatan laporan belum akurat karena sering terjadinya salah penghitungan yang akibatnya proses pembuatan laporan jadi tidak tepat waktu,karena semua proses dilakukan secara manual. Maka dari itu untuk membantu permasalahan itu semua perlu adanya sebuah sistem computer Rancang Bangun Aplikasi Pemesanan Dan Penjadwalan Lapangan Futsal,akan membantu semua kebutuhan yang dikerjakan di Alena Futsal tersebut yang akan berjalan lebih cepat, tepat dan akurat. Maka dirancanglah aplikasi pemesanan dan penjadwalan secara online. Adapaun bahasa pemograman PHP,Fremewrok Laravel dan databse MYSQL . Dengan adanya system web secara online ini nantinya akan memberikan laporan pemesanan dan penjadwalan secara akurat untuk kepala pelanggan. Kata kunci : PHP,MYQL,Framework Laravel,online,aplikasi pemesan dan penjadwalan
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi |
Depositing User: | Repository Administrator |
Date Deposited: | 26 Jul 2018 07:03 |
Last Modified: | 26 Jul 2018 07:03 |
URI: | http://repository.narotama.ac.id/id/eprint/390 |
Actions (login required)
View Item |