WANPRESTASI DALAM AKAD PEMBIAYAAN IJARAH MULTI JASA (Studi Kasus Putusan Pengadilan Agama Purbalingga Nomor:1721/Pdt.G/2013/PA.Pbg)

MULYA LAZWARDI, 12216046 (2019) WANPRESTASI DALAM AKAD PEMBIAYAAN IJARAH MULTI JASA (Studi Kasus Putusan Pengadilan Agama Purbalingga Nomor:1721/Pdt.G/2013/PA.Pbg). Masters thesis, Universitas Narotama Surabaya.

[img] Text
repo mulya.pdf

Download (2MB)
[img] Text
tesis mulya.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Artikel ini merupakan penelitian hukum yang menggunakan pendekatan perundang-undangan, pendekatan konsep dan pendekatan kasus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa karakteristik pembiayaan ijarah multi jasa adalah mengambil manfaat dengan jalan pengganti. Dikaitkan dengan sistem perbankan syariah sebagai bagian dari konsep ekonomi Islam, maka tidak hanya dituntut untuk menghasilkan keuntungan melalui setiap transaksi komersial saja. Akan tetapi, juga dituntut untuk mengimplementasikan nilai-nilai syariah yang sesuai dengan Al - Qur`an dan Hadist. Kriteria wanprestasi pada pembiayaan ijarah multi jasa dan upaya penyelesaiannya adalah masing-masing pihak harus memenuhi kewajiban yang timbul dari akad. Apabila salah satu tidak memenuhi kewajiban dalam akad, penyelesaian wanprestasi dalam perbankan syariah dengan mediasi atau melalui BASYARNAS. Kata Kunci : Wanprestasi, Akad Pembiayaan, Ijarah, Multi Jasa

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Magister Kenotariatan
Depositing User: Repository Administrator
Date Deposited: 12 Nov 2019 02:16
Last Modified: 12 Nov 2019 02:16
URI: http://repository.narotama.ac.id/id/eprint/608

Actions (login required)

View Item View Item
["lib/irstats2:embedded:summary_page:eprint:downloads" not defined]