MOCH. THOLIB, 04109015 (2016) TIME SCHEDULE UNTUK KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR DI SMA BARUNAWATI SURABAYA BERBASIS ARDUINO UNO. Undergraduate thesis, Universitas Narotama Surabaya.
Text
skripsi moch. tholib fulltext.pdf Restricted to Repository staff only Download (975kB) |
||
|
Text
SKRIPSI MOCH. THOLIB....pdf Download (312kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini memiliki latar belakang masalah dalam upaya memperbaiki sistem peringatan (bel) dalam kegiatan belajar mengajar di SMA Barunawati Surabaya, yang sampai detik ini masih menggunakan system manual. Peringatan / tanda masuk, pergantian jam pelajaran, istirahat dan pulang sekolah secara manual akan menyebabkan kerancuan, bilamana petugas sekolah lupaakan tugasnya yaitu mengebel maka akan terjadi kerancuan terutama pada saat pergantian jam pelajaran dan waktu istirahat. Maka dari itu penulis menemukan ide untuk membuat alat Bel Sekolah yang bias bekerja secara otomatis. Alat tersebut menggunakan microkontroler Arduino Uno ditambah dengan yang menggunakan beberapa system rangkaian elektronika, diantaranya rangkaian push Botton, rangkaian relay untukl ampu dan penggerak Alarm. Sedangkan untuk perangkat lunak menggunakan bahasa C. Harapan dengan terciptanya alat ini mampu membantu sekolah yang bersangkutan dalam menanggulangi keterlambatan waktu dalam melakukan bel masuk sekolah, pergantian jam pelajaran, istirahat, maupun pulang sekolah. Kata Kunci : Bell Otomatis, Bell Sekolah, danArduino Uno
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Komputer |
Depositing User: | Repository Administrator |
Date Deposited: | 02 Mar 2018 06:40 |
Last Modified: | 02 Mar 2018 06:40 |
URI: | http://repository.narotama.ac.id/id/eprint/118 |
Actions (login required)
View Item |