KEPASTIAN HUKUM ATURAN PIDANA PERJUDIAN ONLINE (Studi Putusan Nomor : 95/Pid.B/2021/Pn.Sby)

MUH. MIQDAD AL-QIFARI, 02119054 (2023) KEPASTIAN HUKUM ATURAN PIDANA PERJUDIAN ONLINE (Studi Putusan Nomor : 95/Pid.B/2021/Pn.Sby). Undergraduate thesis, Universitas Narotama.

[img] Text (HALAMAN JUDUL)
cover.pdf

Download (7MB)
[img] Text (BAB I)
bab I.pdf

Download (4MB)
[img] Text (BAB II)
bab II.pdf

Download (4MB)
[img] Text (BAB III)
bab III.pdf

Download (4MB)
[img] Text (BAB IV)
bab IV.pdf

Download (4MB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN)
daftar pustaka dan lampiran.pdf

Download (7MB)

Abstract

Skripsi ini berjudul “KEPASTIAN HUKUM ATURAN PIDANA PERJUDIAN ONLINE (Studi Putusan Nomor : 95/Pid.B/2021/Pn.Sby)”. Judi online adalah judi melalui media elektronik yang menggunakan akses internet sebagai perantara. dalam permainan judi online ini menggunakan uang sebagai taruhan sesuai dengan aturan permainan dan jumlah tarusan ditentukan oleh pemainnya. pada prinsipnya perjudian di larang sebagaimana ditetapkan dalam pasal 303 KUHP, pasal 303 bis KUHP dan UU ITE pasal 27 ayat (2). Peneliti menemukan ketidaksesuaian dalam penerapan pasal pada putusan Pengadilan Negeri Surabaya Nomor : 95/Pid.B/2021/Pn.Sby perkara tindak pidana perjudian online dari permasalahan tersebut, sehingga peneliti dapat merumuskan permasalahan ini yaitu 1.) Apa Ratio Decidendi Penerapan Sanksi Pidana Dalam Putusan Nomor : 95/Pid.B/2021/Pn.Sby ? 2.) Apa Kepastian Hukum Penggunaan Pasal 27 Ayat (2) UU ITE Dalam Penerapan Pasal Tindak Pidana Perjudian Online Pada Putusan Nomor : 95/Pid.B/2021/Pn.Sby?. metode yang digunakan peneliti adalah tipe yuridif normatif dengan pendekatan perundang-perundang (Statute Approach), pendekatan konseptual (Conseptual Approach), dan pendekatan kasus (Case Approach). dalam putusan tersebut, hakim menggunakan pasal 303 ayat (1) ke-1 KUHP, seharusnya hakim memperhatikan ketentuan dari asas Lex Spesialis Derogate Legi Generalis dengan menerapkan pasal 27 ayat (2) yang mengatur tindak pidana perjudian secara online yang tidak diatur pada pasal 303 ayat (1) ke-1 KUHP. Kata Kunci : Ratio Decidendi, Kepastian Hukum, Perjudian Online.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Repository Administrator
Date Deposited: 19 Jun 2023 03:39
Last Modified: 19 Jun 2023 03:39
URI: http://repository.narotama.ac.id/id/eprint/1624

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year