ERLANGGA OKTAVIA SOEBROTO, 02112070 (2016) WAN PRESTASI PERUSAHAAN ASURANSI TERHADAP PEMBAYARAN KLAIM NASABAH MENINGGAL DUNIA (Study kasus Putusan Mahkamah Agung No. 826 K/Pdt/2013). Undergraduate thesis, Universitas Narotama.
|
Text
SKRIPSI ERLANGGA.pdf Download (408kB) | Preview |
Abstract
Wan prestasi merupakan tindakan tidak terpuji dalam suatu perjanjian, dengan tidak dilaksanakannya prestasi atau kewajiban sebagaimana mestinya yang dibebankan oleh kontrak oleh pihak-pihak tertentu seperti yang di sebutkan dalam kontrak. Asas Itikad baik yang teruang dalam Pasal 1338 Ayat (3) KUH Perdata (Burgelijk Wetboek) adalah sebuah landasan sesoarang melakukan perbuatan hukum dalam membuat suatu perjanjian yang harus di laksanakan dengan itikad baik.. Berdasarkan hasil penelitian ini diketahui bahwa kekurang telitian Hakim Mahkamah Agung dalam membuat amar putusan sangatlah merugikan bagi pencari keadilan. Penolakan permohonan kasasi dalam perkara ini sangat dibenarkan dibenarkan karena keberatan kasasi tidak tunduk pada pemeriksaan kasasi karena banyak mengulang permasalahan pada pembuktian dan fakta-fakta pada pemeriksaan tingkat pertama dan tingkat banding. Kata Kunci : Wan Prestasi, Pertimbangan Hakim, Amar Putusan, Penolakan Kasasi.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | Fakultas Hukum > Ilmu Hukum |
Depositing User: | Repository Administrator |
Date Deposited: | 08 Feb 2018 01:26 |
Last Modified: | 06 Mar 2018 07:12 |
URI: | http://repository.narotama.ac.id/id/eprint/25 |
Actions (login required)
View Item |