Wurie Ardhiani Putri, 01212154 (2016) HUBUNGAN KEPUASAN, KEPERCAYAAN, DAN RELATIONSHIP VALUE DENGAN KOMITMEN NASABAH PADA PT. BANK PANIN CABANG TROPODO. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS NAROTAMA.
Text
01212154 Wurie Ardhiani Putri.pdf Download (336kB) |
|
Text
01212154 Wurie Ardhiani Putri full wtk.pdf Restricted to Repository staff only Download (824kB) |
Abstract
ABSTRAK HUBUNGAN KEPUASAN, KEPERCAYAAN, DAN RELATIONSHIP VALUE DENGAN KOMITMEN NASABAH PADA PT. BANK PANIN CABANG TROPODO Oleh: Wurie Ardhiani Putri Dosen Pembimbing: Agus Baktiono, R., Drs. Ec., MM Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengukur bagaimana hubungan Kepuasan, Kepercayaan dan Relationship Value dengan Komitmen Nasabah PT. Bank Panin Cabang Tropodo. Data yang digunakan adalah data primer dengan membagikan kuesioner kepada 98 responden dan data sekunder dengan studi pustaka. Jenis penelitian yang digunakan adalah analisis korelasi dengan menggunakan program SPSS 17. Kesimpulan dari analisis yang dilakukan adalah berdasarkan uji korelasi diketahui bahwa variabel kepuasan (X1) memiliki hubungan yang kuat, searah, dan signifikan terhadap komitmen nasabah dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,503. Variable kepercayaan (X2) memiliki hubungan yang kuat, searah dan signifikan terhadap komitmen nasabah dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,527. Variable relationship value (X3) memiliki hubungan yang kuat, searah dan signifikan terhadap komitmen nasabah dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,530. Pada penelitian ini semua variable independen (Kepuasan, Kepercayaan, Relationship Value ) memiliki hubungan terhadap komitmen nasabah PT. Bank Panin Cabang Tropodo Kata kunci: Kepuasan, Kepercayaan, Relationship Value, dan Komitmen. ABSTRACT RELATIONSHIP SATISFACTION, TRUST, AND COMMITMENT WITH THE CUSTOMER RELATIONSHIP VALUE PT. PANIN BANK TROPODO BRANCH By: Wurie Ardhiani Putri Advisor Lecturer: Agus Baktiono, R., Drs. Ec., MM The purpose of this study is to measure how the relationship Satisfaction, trust and Relationship Value Customer Commitment with PT. Bank Panin Tropodo Branch. The data used are the primary data by distributing questionnaires to respondents and 98 secondary data with the study of the literature. The type of research used is correlation analysis using SPSS program 17. The conclusions from the analysis conducted was based on the correlation test note that satisfaction variables (X1) have a strong connection, direct, and significant commitment towards the customer with the value of the correlation coefficient of 0.503. Variable trust (X2) have strong relationships, direct and significant commitment towards the customer with the value of the correlation coefficient of 0.527. Variable relationship value (X3) have a strong relationship, direct and significant commitment towards the customer with the value of the correlation coefficient of 0.530. In this study all the independent variable (Satisfaction, confidence, Relationship Value) have a relationship towards the customer commitment of PT Bank Panin Tropodo Branch. Keywords: Satisfaction, Confidence, Relationship Value, and Commitment..
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Depositing User: | Repository Administrator |
Date Deposited: | 24 Jul 2018 04:49 |
Last Modified: | 24 Jul 2018 04:49 |
URI: | http://repository.narotama.ac.id/id/eprint/361 |
Actions (login required)
View Item |